ETIKA BISNIS Pengertian Bisnis dan Etika Bisnis Bisnis adalah sebuah “entitas” (perseorangan/kelompok) yang bertujuan menciptakan barang dan jasa untuk dijual dan biasanya dengan keuntungan. Etika bisnis adalah suatu bentuk etika profesi yang mengatur prinsip etika dan masalah etika dalam lingkungan bisnis yang berlaku untuk semua aspek dalam bisnis mulai dari aspek produksi, distribusi, pemasaran, penjualan dan konsumsi barang dan jasa. Etika bisnis berasal dari individu, aturan organisasi, ataupun sistem hukum yang ada. Pentingnya Etika Bisnis Selain mempertaruhkan barang dan uang untuk tujuan keuntungan, bisnia juga mempertaruhkan nama, harga diri, bahkan nasib manusia yang terliba Bisnis adalah bagian penting dalam masyarakat Bisnis juga membutuhkan etika yang setidaknya mampu memberikanpedoman bagi pihak-pihak yang melakukannya Memahami etika bisnis memberi pelajaran bahwa bisnis yang berhasil tidahanya bisnis yang mendapat keuntungan semata, melai